Bahas Program Organisasi, Wagub Fadhlullah Terima Audiensi Pengurus MES Aceh

- Jurnalis

Kamis, 24 April 2025 - 23:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Gubernur Aceh, H. Fadhlullah, SE Menerima Audiensi Tim Formatur MES Aceh, di Ruang Rapat Wagub Aceh, Kamis (24/4/2025)

Wakil Gubernur Aceh, H. Fadhlullah, SE Menerima Audiensi Tim Formatur MES Aceh, di Ruang Rapat Wagub Aceh, Kamis (24/4/2025)

Beritananggroe.com | Wakil Gubernur Aceh, H. Fadhlullah, SE menerima silaturahmi pengurus Masyarakat Ekonomi Syariah (MES) Aceh, di ruang kerjanya di Kantor Gubernur Aceh, Kamis, (24/4/2025).

Pengurus MES yang bersilaturahmi diantaranya adalah Wali Kota Banda Aceh Periode 2017-2022 Aminullah Usman yang juga mantan Ketua MES Aceh dan Guru Besar UIN Ar Raniry Prof. Syahrizal Abbas.

Baca Juga :  Gubernur Muzakir Manaf Kukuhkan Pengurus Tim Penggerak PKK Aceh

Sebagaimana diketahui, Wagub Fadhlullah terpilih secara aklamasi sebagai Ketua Umum MES Aceh 2025-2030 dalam musyawarah wilayah ke-4 MES Aceh.

Dalam kesempatan itu, Wakil Gubernur dan pengurus MES Aceh berdiskusi terkait program kerja organisasi ke depan. Pertemuan tersebut juga turut membahas struktur organisasi MES Aceh pada periode yang baru di bawah kepemimpinan Wagub Fadhlullah.

Baca Juga :  Ketua PKK Aceh dan DPMG Bahas Sinergi Program Kerja

Selain itu, pertemuan itu juga turut membahas peran organisasi ke depan untuk kemajuan ekonomi syariah di Aceh.

“InsyaAllah dengan kebersamaan kita bisa memberikan kontribusi terbaik untuk Aceh lewat organisasi Masyarakat Ekonomi Syariah,” pungkas Wagub. (**)

Berita Terkait

Wagub, Pangdam IM dan Kapolda Hadiri Sarasehan Kebangsaan di Gedung MPR
Lepas JCH Aceh Kloter Pertama, Ini Pesan Gubernur Mualem
Tergabung Dalam 12 Kloter, Embarkasi Aceh Tahun ini, Berangkatkan 4.378 Jemaah Haji
Minta Tambahan Kuota Haji, Mualem Sambut Kunjungan Kepala BPH-RI
Mualem Tiba di Banda Aceh, Langsung Bekerja Hingga Larut Malam
FKIJK Aceh Run 2025 Dinilai Tak Sesuai Karakteristik Aceh, Haji Uma Surati OJK
Selama Musim Haji 2025, Wagub Fadhlullah Minta Akses Tol Dibuka
Peringati Hardiknas, Wagub Aceh Ajak Semua Pihak Wujudkan Pendidikan Bermutu 
Berita ini 14 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 20 Mei 2025 - 21:59 WIB

Wagub, Pangdam IM dan Kapolda Hadiri Sarasehan Kebangsaan di Gedung MPR

Minggu, 18 Mei 2025 - 00:31 WIB

Lepas JCH Aceh Kloter Pertama, Ini Pesan Gubernur Mualem

Sabtu, 17 Mei 2025 - 10:18 WIB

Tergabung Dalam 12 Kloter, Embarkasi Aceh Tahun ini, Berangkatkan 4.378 Jemaah Haji

Sabtu, 17 Mei 2025 - 09:39 WIB

Minta Tambahan Kuota Haji, Mualem Sambut Kunjungan Kepala BPH-RI

Jumat, 16 Mei 2025 - 11:22 WIB

Mualem Tiba di Banda Aceh, Langsung Bekerja Hingga Larut Malam

Berita Terbaru

Gubernur Aceh Muzakir Manaf menghadiri Pengambilan sumpah dan Pelantikan Anggota DPR Aceh sisa masa jabatan 2024-2029 pada rapat paripurna istimewa diruang sidang  utama DPRA, Rabu (21/05/2025). Foto: Humas Aceh

Politik

Gubernur Mualem Hadiri Pelantikan Anggota DPRA

Rabu, 21 Mei 2025 - 17:31 WIB